BENGKALIS-Adanya rencana untuk menjadikan Politeknik Bengkalis menjadi Politeknik Negeri, mendapat dukungan penuh bupati Bengkalis Ir H Herliyan Saleh MSc. Bahkan untuk mewujudkan keinginan ini, Pemkab Bengkalis, berupaya akan memperjuangkannya semaksimal mungkin.